Tips mem-Format Flashdisk dengan File system NTFS

Sebagian kita mungkin jarang memperhatikan tipe file sistem yang digunakan Flashdisk kita, apakah itu NTFS, FAT32 atau FAT. Untuk mengetahui file sistem yang digunakan, klik kanan Flashdisk di Windows Explorer dan pilih Properties. Di sana terlihat tipe File System yang digunakan. Tetapi ketika kita akan mencoba mem-format melalui windows Explorer, mungkin disana tidak ada menu NTFS, adanya hanya FAT32 dan FAT. Bagaimana cara mem-format NTFS dan apa bedanya dengan FAT32 dan juga FAT ? Mengapa...


Cara Hapus Tuntas Virus "Copy of Shortcut + Recycler (W32/Ramnit)"

Lagi asyik main Game RF-Celestial, tiba-tiba datang 2 orang pemuda berbadan kekar dan tampang sangar, membawa sebuah kotak hitam besar. Wah, kupikir itu pengirim paket yang mencurigakan yang bisa saja isinya adalah bomb, seperti yang marak belakangan ini. Tanpa basa-basi saya tanya apa keperluan mereka. Dan jawabannya adalah : "Tolong Cek CPU Kami, terjangkit virus aneh yang bikin pusing." itu kata mereka. Setelah mereka pulang, akupun mengecek CPU berspec AMD Sempron, Hardisk 120 Gb Sata,...


Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More